PEMBAGIAN HAND SANITIZER, MASKER, DAN VITAMIN C KE MASYARAKAT PAMEKASAN SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN COVID-19
Program Studi D3 Farmasi Universitas Islam Madura bekerjasama dengan Ikatan Apoteker Indonesia Pengurus CabangPamekasan (IAI PC Pamekasan) melakukan kegiatan pengabdian masyarakat kepada masyarakat Pamekasan dengan membagi-bagikan Hand sanitizer, masker, dan vitamin C. Masyarakat kelas bawah seperti tukang becak, ojek online dan pangkalan ojek, tukang parkir menjadi fokus perhatian khusus karena Selengkapnya…